Jangan Ragu, Asner-Susanti Bergerak Untuk Rakyat
- Rabu, 21 Okt 2020 - 20:43 WIB
- dibaca 186 kali
Pertemuan sederhana yang dibungkus rasa kekeluargaan itu diisi dengan berbagai tanya jawab tentang Kota Pematang Siantar, mulai dari agama, ekonomi, pendidikan, kesehatan, infrastruktur hingga pariwisata.
Zubaidah Pohan, salah satu pengurus DMI yang mewakili perempuan Islam dalam diskusi itu menyebut, pihaknya sebagai perempuan ingin maju dari segi perekonomian agar bisa membantu keluarga.
Baca: Silaturahmi ke NU Siantar, Duduk di Lesehan, Bercerita, Asner Berasa di Rumah Sendiri
Misalnya, dengan ada pelatihan-pelatihan keterampilan khusus untuk perempuan, seperti pelatihan tata busana atau tata boga.
“Semua masukan telah saya catat. Terima kasih atas masukan-masukan yang telah disampaikan. Di sini, kita bergerak untuk rakyat. Harapan kita sama, ingin Kota Pematangsiantar bangkit dan maju,” kata Asner menutup pertemuan.