Susanti Lantik 54 Pejabat, Domu Jabat Kadis Sosial, dr Erika Tidak Masuk Daftar

Share this:
BMG
Walikota Susanti Dewayani melantik 54 jabatan pimpinan tinggi pratama, administrator, pengawas, dan fungsional di lingkungan Pemko Siantar, Rabu (2/8/2023).

Berikut Daftar Nama Lengkap 54 Pejabat yang Dilantik

Walikota Siantar, Susanti Dewayani mengatakan, dalam pelaksanaan pelantikan jabatan untuk mengisi kekosongan di lingkungan Pemko Pematang Siantar.

Pemko Siantar, sebut Susanti, telah melaksanakan seleksi terbuka sesuai peraturan pemerintah tentang Manajemen PNS, tentang Tata Cara Jabatan Pimpinan Tinggi, serta persetujuan KASN, dan karena jabatan kosong akibat pensiun dan penyegaran.

Kepada para pejabat yang dilantik, Susanti berharap untuk dapat melakukan optimalisasi agar bias bersama sama membangun Kota Pematang Siantar.

Berikut ini Daftar Lengkap Nama-nama Pejabat yang dilantik;

01. drg Irma Suryani MKM, Kepala Dinas Kesehatan Kota Pematang Siantar.

02. dr Aulia Sukri Sambas MKM, Direktur RSUD dr Djasamen Saragih Kota Pematang Siantar.

03. Pardomuan Nasution SS MSP, Kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Pematang Siantar.

04. Drs Legianto Pardamean Manurung MAP, Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Pematang Siantar.

05. Hasudungan Hutajulu SH, Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Pematang Siantar.

06. Drs Julham Situmorang MSi, Kepala Dinas Perhubungan Kota Pematang Siantar.

07. Johannes Sihombing SSTP MSi, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pematang Siantar.

08. Herbet Aruan SPd MH, Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil, Menengah dan Perdagangan Kota Pematang Siantar.

Suasana pelantikan 54 pejabat di lingkungan Pemko Siantar, Rabu (2/12/2023).

BacaKedepan, Pengadaan Barang dan Jasa di Pemko Siantar Pakai Aplikasi Berbasis Elektronik

BacaSusanti Apresiasi Acara Marsombuh Sihol Punguan Ompu Simataraja Raja Simarmata: Siantar Rumah Kita

09. Hamzah Fanshuri Damanik SSTP MSi, Kepala Dinas Arsip dan Perpustakaan Kota Pematang Siantar.

10. Dedi Idris Harahap STP MSi, Kepala Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah Kota Pematang Siantar.

Halaman Selanjutnya >>>

Halaman Sebelumnya <<<

Share this: